Penanggulangan AIDS Masih Tergantung Dana Asing

Senin, 30 Agustus 2010 | 18:53 WIB TEMPO Interaktif, Jakarta – Masih bergantungnya dana asing terhadap penanggulangan AIDS di Indonesia mengancam keberlanjutan terapi bagi Orang yang Hidup Dengan HIV/AIDS (ODHA)di Indonesia. “80 persen dana masih dari luar negeri. Pemberiannya bisa saja berhenti,” kata Nafsiah Mboi, Sekretaris Komisi Penanggulangan AIDS Nasional dalam seminar di Jakarta, Senin (30/8) … Continue reading Penanggulangan AIDS Masih Tergantung Dana Asing

Published

Di Jakarta, 72 Persen Penderita HIV/AIDS Pria

Selasa, 21 September 2010 | 12:13 WIB TEMPO Interaktif, Jakarta -Jumlah penderita HIV/AIDS di Ibu Kota sebagian besar adalah pria. “72 persen penderita adalah pria, sedangkan 28 persen perempuan,” ujar Ketua Komisi Penanggulangan AIDS Jakarta Barat Muhammad Fausal Kahar pada Tempo, siang ini. Salah satu faktor penyebab tingginya penderita HIV/AIDS pada kaum Adam ini adalah… Continue reading Di Jakarta, 72 Persen Penderita HIV/AIDS Pria

Published