Pelatihan Pendidik Sebaya oleh warung saHIVa USU Medan

Baru-baru ini, warung saHIVa USU, mengadakan pelatihan pendidik sebaya angkatan ke 25  bagi mahasiswa. Pesertanya bukan hanya dari USU tetapi juga dari Universitas lainnya, UMSU dan IAIN SUMUT. Pelatihan dilakukan selama 3 hari, bertempat di ruang pelatihan warung saHIVa di jalan Universitas No. 22 Kampus USU Medan. Fasilitator berasal dari relawan-relawan yang senior dan sudah… Continue reading Pelatihan Pendidik Sebaya oleh warung saHIVa USU Medan

Published

Kegiatan IGAMA Malang dalam HIV & AIDS, serta IDAHO

IGAMA Malang, sebuah LSM yang bergerak dalam respon terhadap HIV & AIDS telah berhasil  menyelenggarakan beberapa kegiatan, diantaranya yaitu: Outdoor Explore dalam rangka peringatan IDAHO, pada Minggu, tanggal 13 Juni 2010 di Pulau Jambu dan Wisata Selorejo, Jawa Timur. Kegiatan diisi dengan diskusi dan share pengalaman buruk yang dialami komunitas GWL yang diakibatkan oleh homophobia… Continue reading Kegiatan IGAMA Malang dalam HIV & AIDS, serta IDAHO

Published

Penularan HIV di Afsel Bisa Meningkat Karena Piala Dunia

Minggu, 13/06/2010 09:30 WIB AN Uyung Pramudiarja – detikHealth Cape Town, Kebutuhan jasa pekerja seks komersial (PSK) selama Piala Dunia adalah hal yang tak terhindarkan. Hal ini meningkatkan potensi penularan HIV pada klien maupun PSK itu sendiri. Afrika Selatan selama ini terus berjuang untuk memerangi angka penderita HIV di negerinya. Sebuah badan advokasi pekerja seks… Continue reading Penularan HIV di Afsel Bisa Meningkat Karena Piala Dunia

Published